Minggu, 26 April 2009

Google di Hari Ultah Samuel Morse


Hari ini ternyata hari ultah Samuel Morse! Sama seperti event-event seperti halloween, hari kartini, dll, Google memiliki tampilan logo khusus di hari ultah Samuel Morse yang jatuh pada tanggal 27 April ini.

Logo Google di Hari Ultah Samuel Morse

Wah.. Logo Google di hari ultah Samuel Morse jadi kayak bahasa dewa tuh . Tapi ternyata itu sebenarnya cuma kode morse biasa. Nih tabel kode morse yang lengkap :

Tabel Kode morse

Samuel Finley Breese Morse, lahir 27 April 1791 di Charlestown, Massachusetts, Amerika Serikat, meninggal 2 April 1872 di New York City, New York, AS, adalah seorang penemu asal AS. Morse juga pelukis, namun ia lebih terkenal atas penemuan telegraf listrik. - Wikipedia.

Mumet juga ya kalo disuruh ngapalin kodenya..

0 komentar:

Posting Komentar

Advertisement

 

Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com